Bisnis online tanpa modal saat ini yang perlu diketahui
" Bisnis online tanpa modal besar, adalah upaya yang dilakukan untuk memasarkan produk dengan menggunakan media elektronik / jaringan Internet "
Bisnis online adalah segala kegiatan (bisnis) yang menggunakan fasilitas internet untuk mencapai tujuan keuntungan.
Bisnis online dikenal dan digambarkan sebagai perdagangan elektronik. Perdagangan elektronik (e-commerce) adalah penyebaran, pembelian, penjualan, pemasaran barang.
Perdagangan dan jasa melalui sistem elektronik. Perdagangan secara elektronik melalui internet atau jaringan komputer lainnya.
Baca juga : Artikel yang terkait
Silahkan menggunakan Google Search Engine, Untuk mendapatkan alamat website lainnya yang terkait.
Gambar - Bisnis online tanpa modal |
Bisnis online tanpa modal yang sedang populer
Bisnis online tanpa modal yang semakin berkembang dengan menggunakan internet saat in mengalami kenaikan yang sangat pesat.
Seiring pertumbuhan ekonomi di Indonesia. Pertumbuhan bisnis online sangat mencolok.
Beberapa peluang bisnis online yang menjanjikan walaupun tanpa modal besar. Bisnis online dapat di kerjakan dari rumah.
Bisnis internet juga banyak dijalankan oleh mereka yang memiliki keahlian di bidang tertentu dan ingin menghasilkan uang dari keahlian.
Bisnis online yang koneksi dengan internet bisa dijalankan oleh siapa saja, bahkan mereka yang gagap teknologi (gaptek) bisa belajar bisnis online.
Perkembangan bisnis offline yang kemudian dipasarkan secara online dalam rangka meningkatkan penjualan. Dengan perkembangan
Teknologi target market pun tidak terbatas karena dapat menjual produk lokal maupun internasional.
Bisnis online tanpa modal dalam hubungannya membangun dan dapat mempertahankan bisnis sendiri bukan hanya untuk jalan menuju kesuksesan.
Memiliki bisnis sendiri (bisnis online) merupakan suatu impian hidup serta suatu kepuasan pribadi. Jika bersedia bekerja keras dan mau belajar dari kesalahan-kesalahan masa lalu.
Maka kini ada kesempatan untuk membangun bisnis online yang menjanjikan. Walau membangun bisnis online yang diawali dari nol.
Dan memiliki kecerdasan, keuletan, serta dedikasi yang baik walaupun tidak memiliki modal besar.
Untuk mencapai bukan hal yang mudah namun hal ini harus dilalui oleh setiap orang yang ingin sukses.
a. Tetaplah pada pekerjaan sekarang ini
Tetaplah pada pekerjaan di posisi saat ini dan jangan tergesa-gesa. Untuk meninggalkan pekerjaan yang sekarang sebelum bisnis online yang ditekuni belum berjalan dengan lancar.
Dan yakini dahulu bahwa bisnis online yang di jalankan menuntut harus segera keluar dari pekerjaan.
b. Susun rencana bisnis
Buatlah rencana yang terperinci bagaimana cara melakukan bisnis online :
- Berapa biaya yang diperlukan untuk produk atau layanan kepada pelanggan
- Berapa harga yang harus di tagih kepada pelanggan
- Bagaimana caranya nanti mengembangkan bisnis online
- Bagaimana caranya bisnis online akan menawarkan sesuatu yang lebih baik dari pesaing
- Orang yang bagaimana yang perlu di ditempatkan
- Dapatkah pekerjaannya dilakukan dengan orang lain.
c. Lakukan analisis persaingan
Analisa persaingan siapakah pesaing-pesaing yang ada. Bagaimana mereka menetapkan harga untuk produk atau layanan yang setara dengan tawarannya.
Dapatkah menyediakan produk atau layanan ini dengan kualitas lebih baik. Harga yang lebih rendah dengan realistis di bisnis online.
d. Pahami dan ujilah hasil ide
Persiapan dan perencanaan itu vital sebelum memulai bisnis online di manapun. uji operasi sebelum memulai bisnis online.
Jika hasil penelitian dan uji operasi tidak sesuai dengan rencana semula. Maka sebaiknya dicoba lagi hingga berhasil.
Tujuannya agar bisnis online yang akan dijalankan tidak menemui kegagalan.
e. Mengasah keahlian dan memperluas keterampilan
Sebelum terjun untuk menjalankan bisnis online sebaiknya dalami ilmunya. Kuasai betul seluk beluknya tentang bisnis online yang akan dijalankan.
Berjuanglah untuk mendapatkan keahlian dan ketrampilan bisnis online. Usahakan dengan biaya belajar yang murah.
f. Memaksimalkan aset yang sudah ada
Ketika ingin memulai bisnis online baru dari nol hendaknya menggunakan sumber daya yang sudah ada.
Memaksimalkan sumber daya dalam kegunaannya, Misalkan garasi rumah sebagai workshop awal bisnis online.
Hal ini akan menghemat biaya untuk sewa dan ubah mobil pribadi menjadi mobil usaha. Ubah garasi jadi tempat berjualan online.
g. Sesuaikan rencana penggunaan tenaga kerja
Untuk awal menjalankan bisnis online. bila memungkinkan pekerjaan tertentu dapat dilakukan sendiri maka lakukanlah.
Gunakan tenaga kerja sedikit mungkin untuk meminimalkan pengeluaran dalam bisnis online.
Seiring bisnis online bertumbuh maka akan menemukan kebutuhan untuk menambah karyawan secara alami
h. Pinjaman untuk menjalankan usaha
Ketika membangun bisnis online dari nol. Diperlukan kreativitas dan kerja keras, hal itu dapat menggantikan peran sebagai uang.
Namun pada saat tertentu bisnis online akan membutuhkan modal dan tidak dapat maju tanpa permodalan.
Misalnya mungkin butuh suatu alat yang mahal yang tidak dimiliki dan tidak dapat di pinjam dengan pihak lain dalam menjalankan bisnis online.
i. Pinjaman bisnis kecil yang resmi
Upayakan bisnis online mendapat pinjaman lunak dari pemerintah. Pemerintahan telah menerbitkan program pinjaman dengan tingkat bunga yang sangat rendah.
Pinjaman yang di peruntukan kepada pengusaha-pengusaha kecil dapat bangkit.
j. Sebarkan kabarnya
Berkembang teknologi begitu cepat dan seiring dengan begitu mudahnya untuk mendapatkan informasi apapun.
Untuk memberi atau mencari informasi begitu sangat mudahnya. Hanya klik saja sudah didapat. Begitu juga untuk menyebarkan kabar hal bisnis menjadi mudah.
Untuk menyebarkan kabar bisnis online bukan lagi menjadi hal sulit dan mahal. Untuk melakukan ini diperlukan pengetahuan tentang bisnis online.
Pebisnis dituntut untuk selalu peka terhadap perkembangan jaman dan situasi yang selalu berkembang.
Sebarkan kabar tentang bisnis online, cari tahulah biaya termurah untuk hal ini begitu juga hal efisien dan efektif.
Bisnis online tanpa modal yang dapat dijalankan
Bisnis online tanpa modal. Bisnis terkini, Walau tidak memiliki modal namun bisa membuka bisnis.
Mempertimbangkan untuk memulai bisnis online. Dengan memiliki bisnis online maka bisnis dapat menjangkau jutaan Pelanggan.
Lebih dari pada siapapun yang pernah menjalani bisnis. Dengan bisnis online tak perlu membayar sewa toko seperti bisnis offline.
Bisnis online hanya memerlukan produk yang sangat baik dan rencana pemasaran yang solid.
Untuk melangkah ke bisnis online perlu mempelajari apa yang diperlukan untuk memulai bisnis online.
a. Mendirikan bisnis
Setiap orang memiliki cara sendiri untuk sukses. Tentu saja langkah yang diambil juga beragam sesuai dengan kapasitas masing-masing.
Bagi yang merasa punya keinginan untuk sukses dengan buat usaha sendiri di rumah.
Tentu saja harus didukung dengan kemauan dan :
- Tentukan produk atau jasa yang akan dijual.
- Daftarkan
- Daftarkan nama domain.
- Carilah layanan web hosting.
b. Membuat toko online
Kesuksesan bisa dimulai kapan saja saat, mau mulai bergerak dan meninggalkan zona nyaman.
Salah satu cara yang bisa kamu lakukan adalah dengan membuat bisnis dari toko online. Mempunyai ide berbisnis tapi takut untuk menjalankannya.
Cobalah untuk mengambil langkah yang satu ini. Tidak perlu mengeluarkan modal berlebih, cukup gunakan ide yang sudah dimiliki.
Produk yang ditawarkan, serta konsistensi dan keberanian untuk memulai :
- Buatlah situs web yang menarik dan fungsional
- Milikilah software ecommerce
- Buatlah Kartu kredit dan kartu Debet.
c. Menjual jasa
Jasa adalah suatu bidang bisnis yang menjual dan menawarkan produk dalam bentuk pelayanan jasa.
Ketika seseorang mendirikan badan usaha yang menghasilkan produk tertentu. Kemudian dijual kepada konsumen untuk mendapatkan keuntungan.
Bisnis jasa atau sering disebut dengan penyedia layanan jasa. Menawarkan keahlian tertentu yang bermanfaat untuk konsumen :
- Jadilah pemasaran afiliasi.
- Lakukan sosialisasi bisnis di Facebook, Twitter, dan lain-lain
- Tambahkan konten yang menarik di situs
- Tambahkan iklan Google AdSense pada blog atau situs web.
Sebagai penutup, diucapkan terima kasih telah meluangkan waktunya untuk membaca artikel " Bisnis online tanpa modal "
Untuk mendapat informasi lebih luas dan lengkap tentang topik ini, silahkan menggunakan Google Search Engine
Semoga artikel ini memberi manfaat serta inspirasi. Bila ada yang ingin mendiskusikan bisa klik " Contact Us "
Untuk melengkapi pemahaman tentang " Bisnis online tanpa modal ",
silahkan tonton video di bawah ini.
Video - Bisnis online tanpa modal - BISNIS ONLINE TANPA MODAL |
Dapat ilmu lagi
ReplyDeleteBaguus
DeleteTerima kasih, atas kunjungan dan komennya
DeleteTerima kasih, atas kunjungan dan komennya
Delete